Aplikasi Cek Mata Minus Ios Terbaik dan Paling Akurat

Banyak sekali yang mengalami mata buram meskipun sudah menggunakan kaca mata minus atau plus. tidak sedikit juga yang malah merasa tambah buram ketika menggunakan kaca mata tersebut. Nah, untuk itu kalian bisa mencoba untuk memeriksa mata melalui aplikasi cek mata minus ios berikut ini.

aplikasi test mata minus di Ios ini tidak berbayar alias gratis. Jadi kamu tidak perlu repot – repot mengeluarkan tenaga dan biaya untuk memeriksakan mata kalian.

Baca Juga : 6 aplikasi penghasil uang dengan menulis

Daftar Aplikasi Cek Mata Minus Ios Terbaik 2020

Berikut ini merupakan aplikasi dari IOS yang bisa kalian gunakan untuk memeriksa mata minus.

Eye Exam

aplikasi test mata minus eye exam

Eye exam merupakah salah satu aplikasi cek mata minus ios terbaik yang pernah ada. karena dengan aplikasi tersebut kalian bisa memerika ketajaman dan fokus mata kalian. Alat pendeteksi mata minus ini bisa kalian dapatkan secara gratis melalui playstore.

Beberapa ulasan yang ada di kolom komentar, mengatakan bahwa eye exam ini rekomended untuk digunakan sebagai media yang bisa digunakan untuk memeriksa mata secara gratis dan akurat.

Eye Test

eye test

Selain dari aplikasi di atas, saya juga sudah siapkah aplikasi test mata minus terbaik yang lainnya. Antara lain adalah aplikasi Eye Test.

Aplikasi tersebut sangat ringan digunakan dan kompatible untuk smartphone dengan ram 2Gb. Eye Test ini sudah digunakan lebih dari 10 ribu pengguna. Dengan rating diatas 4, saya kira hal ini sudah bisa membuktikan bahwa aplikasi ini bagus digunakan.

Visual Acuity Test

aplikasi cek mata minus ios visual acuity test

Keuntungan menggunakan apliakasi cek mata minus ios acuity test adalah kalian bisa mengetahui gejala rabun pada mata. Nah, kalo kalian selesai menggunakan aplikasi ini dan ternyata ada terdeteksi penyakit mata maka kalian bisa langsung menuju ke dokter spesialis mata untuk memastikan.

Tapi sayangnya, aplikasi ini berbahasa inggris jadi kalian juga harus seikit paham tentang kosa kata dalam bahasa inggris. Tapi tenang saja, karena kita juga bisa menggunakan google translate untuk menerjemahkannya.

Ishihara Color Blind

aplikasi ishara

Selain dari aplikasi pendeteksi mata minus, saya juga selipkan satu aplikasi test buta warna untuk android. Kalian bisa mendapatkan aplikasi Ishara Color Blind ini di playstore secara gratis.

Nah, kelebihan dari aplikasi Ishara ini adalah dapat membantu kalian untuk memeriksakan mata kalian dari buta warna. Ada juga fitur menarik seperti gambar lucu untuk yang bisa digunakan anak anak untuk memeriksakan matanya.

Eye Test Chart

aplikasi cek mata minus ios

Eye test chart, sesuai dengan namanya aplikasi ini dibuat untuk memudahkan kalian memeriksa mata secara mandiri. Mungkin dengan aplikasi ini bisa membuat kalian tidak penasaran lagi dengan kesehatan pada mata kalian.

Dengan aplikasi cek mata minus ios ini kalian bisa mengetahui kesehatan mata kalian dengan akurat. Kalian semua bisa tau berapa besar minus pada mata kalian. Fitur yang tersedia di aplikasi ini juga cukup lengkap.

Fitur tersebut antara lain adalah terdapat fitur tes ketajaman mata. Selain itu kamu bisa mendapatkan aplikasi test mata minus ini secara gratis di playstore kalian.

 

Eye Vision Board

aplikasi test mata minus ios eye vision board

Aplikasi cek mata minus ios eye vision board ini sangat mudah digunakan. Hanya dengan papan pengujian yang sudah disediakan didalam aplikasi tersebut, kalian bisa memeriksa mata dengan akurat.

Hal yang menarik dari aplikasi Eye board ini adalah fitur tambahan seperti gambar gambar lucu dan menyenangkan. Sehingga cocok untuk anak – anak yang ingin memeriksakan mata melalui aplikasi ini.

Test Ketajaman Mata

test ketajaman mata dengan aplikasi cek mata minus ios

Akhir Kata

Semoga setelah kalian memeriksa mata dengan aplikasi cek mata minus ios terbaik diatas kalian semua jadi tahu mata kalian minus berapa. Dan setelah tahu berapa minus di mata anda, mulai sekarang gunakanlah kaca mata minus yang sesuai dan juga mengurangi bermain game atau berada di depan layar komputer terlalu lama.

Selain menggunakan aplikasi, kalian juga bisa menghitung minus dan plus pada mata secara manual dengan rumus loh, Nah,kalian bisa membacanya melalui link yang akan saya tautkan di bawah ini.

Tinggalkan komentar