Cara live di Snack Video – Pada aplikasi Snack Video kalian bisa melakukan siarang langsung untuk mendapatkan followers dalam jumlah yang banyak di waktu yang singkat.
Selain digunakan untuk mendapatkan pengikut, kalian juga bisa menghasilkan uang ketika banyak yang menonton Live Streaming yang sedang kalian lakukan.
Hadiah tersebut biasa diberikan oleh para penonton yang sedang menonton siarang langsung kalian dalam bentuk gift. Bisa voucher dan koin di Snack Video.
Apabila kalian tertaik melakukan Live Streaming di Snack Video, silahkan kalian simak cara live di Snack Video pada artikel yang akan kami bagikan berikut ini.
Syarat dan Ketentuan Live di Snack Video
Untuk bisa memulai siarang langsung di Snack Video, minimal kalian wajib mempuyai 100 pengikut pengikut di Snack Vidio kalian.
Meskipun banyak orang yang sudah berhasil melakukan Live di Snack Video tanpa harus memiliki followers jumlah yang banyak.
Oleh sebab itu, meskipun followers di akun Snack Video kalian masih dibawah 100 followers. Kalian boleh saja melakukan live untuk mendapatkan uang yang lebih banyak.
Cara Live di Snack Video Tanpa Followers
Sebetulnya melakukan live di Snack Video tidak sulit. Karena hanya cukup dengan beberapa langlah saja kalian sudah bisa memulai siarang langsung.
Menariknya lagi ketika kalian live di Snack Video, kalian bebas menentukan judul dan thumbanil yang ingin kalian gunakan.
Untuk memulai live di Snack Video, silahkan kalian ikuti cara yang akan kami sampaikan berikut ini.
- Silahkan login di aplikasi Snack Video dengan akun kalian, lalu cari ico + untuk menghidupkan fitur audio dan video.
- Scroll dibagian pojok kanan bawah dan klik menu siaran langsung. Setelah itu kalian bisa memulai live.
- Untuk mengganti cover atau background saat ingin memulai siaran langsung, kalian bisa membuatnya di menu thumbnail yang ada di aplikasi Snack Video.
- Ketika thumbanil sudah jadi, silahkan kalian untuk mengatur judul yang menarik untuk aktifitas live streaming di Snack Video kalian.
- Yang terakhir adalah tekan tombol siaran langsung untuk memulai live di Snack Vidio.
Cara Mengatasi Tidak Bisa Live di Snack Vidio
Apa kalian sudah melakukan tutorial cara live di Snack Vidio seperti apa yang sudah kami katakan diatas tadi? Apakah diantara kalian ada yang belum berhasil dalam memulai siaran langsung di akun Snack Video kalian? Anda tidak perlu khawatir, karena pada kesempatan ini, juga sudah menyiapkan cara mengatasi gagal live di Snack Video untuk kalian semua:
- Yang pertama, silahkan kalian masuk di menu pengaturan. Selanjutnya yaitu adalah mengklik menu pusat bantuan yang ada disana.
- Lankah selanjutnya yaitu cari permasalahan yang sedang kalian alamai, lalu ketikan masalah yang kalian alami.
- Misalnya seperti ini ya kawan-kawan semua, Akun Snack Video gagal memulai siaran langsung.
- Langkah terakhir yaitu dengan mengklik tombol kirim pesan. Dan tunggu hingga laporan kalian di proses oleh pihak Snack Video.
Kesimpulan
Demikianlah cara live di Snack Video, kami berharap dengan tutorial yang kami berikan tadi bisa bermanfaat untuk kalian semua.
Jika saat kalian gagal untuk memulai siaran langsung di Snack Vidio kalian tidak perlu panik. Karena pihak Snack Video juga sudah memberikan fitur pusat bantuan untuk menangani masalah yang terjadi.
Artikel terkait dengan Snack Video:
- Apakah Aplikasi Snack Video Berbahaya?
- Cara Mengatasi Koin Snack Video Tidak Berputar
- Event Snack Video Sampai Kapan?