Cara Menggunakan MiChat – Para pengguna baru di MiChat pasti masih bingung terhadap fitur-fitur yang tersedia disana. Karena memang fitur yang ada di MiChat juga tergolong cukup banyak.
Namun ketika kita sudah menggunakan MiChat lama, pasti tidak akan bingung lagi terhadap semua fiturnya. Karena bisa dikatakan fitur yang tersedia di MiChat semuanya sangat keren dan mudah diingat.
Belakangan ini michat menjadi aplikasi perpesanan yang sedang dicari oleh banyak orang. Karena dengan menggunakan aplikasi MiChat kita bisa mengetahu informasi yang menarik.
Selain itu kita juga bisa saling bertukar informasi dengan orang lain dengan mudah dan cepat. Tidak hanya itu saja dengan MiChat apk, kita juga bisa mendapatkan teman baru melalui fitur pengguna di sekitar.
Apakah kalian tertarik menggunakan aplikasi MiChat? mari kita berkenalan lebih jauh terhadap aplikas MiChat.
MiChat Untuk Apa?
Ternyyata hingga saat ini masih ada orang yang belum tahu kegunaan MiChat untuk apa? padahal sudah jelas, bahwa aplikasi MiChat ini berguna untuk berkirim pesan baik itu teks, gambar dan video.
Sebenarnya masih banyak sekali fungsi dan kegunaan dari aplikasi MiChat. Jadi kalian harus merasakannya sendiri dengan menggunakan MiChat untuk aktiftas Chatting sehari-hari.
Banyak orang yang mengatakan bahwa menggunakan aplikasi MiChat itu susah. Tapi sebenarnya menggunakan aplikasi MiChat ini sangatlah mudah.
Asalkan kalian sudah terbiasa dengan MiChat apk semuanya akan terasa sangat mudah. Itu bisa dibuktikan bahwa pengguna MiChat yang mengunduh aplikasi tersebut di Playstore sudah mencapai jutaan orang.
Apakah kalian masih ragu untuk mencoba aplikasi MiChat? saya kira kalian tidak perlu ragu lagi dengan aplikasi perpesanan ini.
Bagaimana Cara Menggunakan Aplikasi MiChat?
Jika kalian berkenan untuk menggunakan aplikasi MiChat, kami akan menjelaskan bagaimana cara menggunakan aplikasi MiChat dengan mudah untuk kalian semua.
Ada 5 langlah yang harus kalian lakukan agar bisa menggunakan MiChat dan semua fitur yang ada didalamnya.
Seperti apa cara menggunakan MiChat? mari kita simak ulasan berikut ini.
Cara Menggunakan MiChat
Ada beberapa langkah yang harus kalian lewati sebelum menggunakan MiChat. Dibawah ini merupakan beberapa cara yang bisa kalian gunakan untuk bermain di aplikasi MiChat.
Mengunduh dan Menginstall MiChat
Pertama kali kalian harus mengunduh dan menginstall aplikasi MiChat melalui Google Playstore atau AppStore yang ada di Ponsel kalian.
Bagi kalian yang menggunakan Android, kalian bisa mengunduhnnya di Google Playstore. Dan untuk kalian yang menggunakan Iphone, kalian bisa menginstallnya melalui Appstore.’
Setelah selesai menginstal aplikasi, maka langkah terakhir yang harus kalian lakukan adalah dengan memberikan perizinan aplikasi MiChat untuk bisa digunakan di Android atau Ios kalian.
Menyetujui Perizinan Aplikasi MiChat
Saat pertama kali kalian login di aplikasi MiChat maka kalian akan ditamilkan opsi persetujuan aplikasi untuk digunakan di Ponsel kalian.
Tujuan dari perizinan ini adalah agar kalian bisa mengakses file yang ada didalam aplikasi tersebut. File tersebut di antaranya adalah audio, Video, Gambar dan dokumen yang lainnya.
Setelah itu kalian bisa menyetang kolom kotak kecil tentang persetujuan menggunakan MiChat.
Membuat Akun MiChat
Setelah selesai menguduh dan menginstall aplikasi MiChat, sekarang kalian bisa membuat akun MiChat untuk digunakan Chatting nantinya.
Pertama kalian harus masuk dulu di aplikasi MiChat. Setelah itu, silahkan kalian klik daftar dan masukan no ponsel kalian yang masih aktif.
Setelah itu masukan username dan password. Jika sudah edit foto profil dengan foto kalian sendiri. Jika sudah yang terakhir adalah dengan tekan tombol konfirmasi dan lanjutkan.
Menambahkan Teman dari Rekomendasi Chat di MiChat
Setelah kalian berhasil membuat akun MiChat. Selanjutnya kalian bisa login untuk memulai Chatting dengan teman baru disana.
Caranya seperti ini:
- Silahkan lakukan verifikasi dengan kode OTP yang sudah dikirimkan oleh pihak MiChat melalui pesan SMS.
- Setelah itu Add new friends untuk menambahkan teman yang ada disekitar kalian atau hanya dari rekomendasi.
- Apabila kalian tidak ingin menambahkan teman, kalian bisa skip langkah yang tadi.
- Sekarang kalian sudah berhasil membuat akun dengan menambah teman baru untuk diajak Chatting di MiChat.
- Yang terakhir adalah kalian hanya perlu melengkapi data diri untuk akun MiChat kalian baik itu alamat maupun foto profil.
Mengatur ID MiChat, Jenis Kelamin, Lokasi dan Lainnya.
Supaya akun MiChat kalian memiliki banyak teman dan menjadi terkenal, buatlah profil semenarik mungkin.
Seperti halanya melengkapi data MiChat dengan foto, keterangan hobi, wilayah, usia, status dan masih banyak lagil lainnya.
Yang terakhir adalah dengan menentukan ID MiChat, ID untuk MiChat hanya bisa dituliskan sekali dan tidak bisa diubah-ubah.
Jadi kalian harus memastikan ID yang nanti akan kalian buat.
Kesimpulan
Kesimpulan dari artikel ini adalah Cara menggunakan MiChat bisa dilakukan dengan mudah dan simple. Tidak seperti yang kita bayangkan bahwa mengatur settingan MiChat itu susah.
Jadi dengan tutorial menggunakan aplikasi MiChat yang sangat lengkap diatas sepertinya kalian sudah siap untuk mencoba MiChat untuk mencari teman baru.
Nah, bagi kalian yang pernah menggunakan MiChat dan ingin menghapus aplikasinya kalian bisa simak cara menghapus akun MiChat dengan mudah di artikel kami sebelumnya.