Filter IG Bling Bling, Ini Dia Cara Mendapatkannya!

Ingin story instagram Anda terlihat seperti ada bling-blingnya? Coba gunakan filter IG bling bling yang sedang populer di Instagram belakangan ini. Silahkan simak artikel seputar efek instagram berikut ini jika Anda benar-benar ingin mendapatkan filter bling bling yang saat ini sedang trending.

Apa itu Filter Instagram Bling Bling?

Sebelum kita bahas lebih jauh, alangkah baiknya Anda mengenali terlebih dahulu apa sih filter instagram bling bling yang lagi viral ini.

Seperti namanya, filter ini akan menampilkan efek berkedip di layar, seperti efek pencahayaan dan titik ber kerlip-kerlip di insta story Anda.

Jika Anda tertarik untuk menggunakan efek ini. Anda bisa mendapatkannya melalui story instagram milik orang yang menggunakan filter tersebut. Lantas, apa sih yang membuat filter instagaram ini menjadi menarik dan diminati banyak orang?

Baca Juga: Nama Filter IG Tanduk Merah

Nama Filter IG Bling Bling

Untuk dapat menginstal atau mendapatkan efek ini di Instagram. Anda sebagai pengguna setidaknya harus mengetahui terlebih dahulu nama dari filter ini di Instagram. Selain itu, kalian juga bisa mendapakan filter ini melalui pengunggah filter tersebut.

Nama filter bling bling yang ada di IG dan yang populer serta banyak digunakan di Instagram adalah filter Crwingkel. Filter ini pertama kali  di unggah dan menjadi viral oleh akun Instagram @salsaav_.

Bagi yang ingin mendapatkan dan menggunakan  filter bling bling di insta story, Anda dapat mencari filter lewat menu pencarian filter atau akun milik orang lain yang mengupload filter tersebut.

Untuk lebih jelasnya, kalian bisa simak cara lengkapnya berikut ini

Cara Mendapatkan Filter Instagram Bling Bling

Bagi yang masih bingung bagaimana cara mendapatkan filter ini. Anda dapat mengikuti cara mendapatkan filter yang saya tuliskan di bawah ini.

  1. Login instagram di smartphone kalian.
  2. kemudian, kalian bisa klik menu insta story yang terdapat di aplikasi tersebut.]
  3. Swipe filter ke arah paling kanan lalu klik “Jelajahi Efek”.
  4. Kemudian masukan kata kunci Crwingkel di kolom pencarian filter IG.
  5. Jika filter IG Crwingkel dari @salsaav_ sudah ketemu, bisa langsung di klik saja.
  6. Terakhir yaitu tekan menu “Coba” untuk mencoba filter, atau klik tombol “Simpan” untuk menyimpannya filter tersebut.

Baca Juga: Filter Instagram Muka Bonyok

Penutup

Diatas merupakan cara mendapatkan filter IG bling bling dengan mudah. Jika Anda ingin mencoba filter menarik lainnya,silahkan cari di kolom pencarian filter yang lainnya.

Mungkin sampai disini dulu pembahasan seputar filter instagram. Selain artikel ini saya juga menyiapkan artikel terkait seperti filter ig aduh mamae dan rumus filter capcut.

Tinggalkan komentar