Para pengguna Media Sosial terkhusus pengguna Instagram (IG) pasti sudah tidak asing lagi dengan sebuah Efek Filter. Karena dengan fitur Filter yang ada di Instagram dapat membuat dan menambah postingan Feed atau Instagram Story semakin menarik. Apalagi jika kamu menggunakan Filter IG Blur Aesthetic di jaminc postingan yang kamu buat akan disukai oleh banyak orang. Filter Blur wajah di Instagram memang ada banyak sekali dan bermacam-macam maka kamu bisa dengan bebas memilih filter yang ingin kamu gunakan.
Hampir setiap hari Filter di Instagram selalu diupdate sehingga banyak filter-filter yang keren. Dari banyaknya filter di Instagram, efek yang paling saya sukai adalah filter ig langit berubah warna yang dulu sempat viral. Tapi untuk saat ini yang tidak kalah menarik adalah Filter Blur Aesthetic yang merupakan salah satu efek filter terbaru dan kekinian di IG.
Oleh karena itu pada kesempatan ini yang akan kami bahas adalah filter IG yang memiliki efek blur atau bokeh. Di sini kami akan membahas cara mendapatkan FIlter Blur Aesthetic yang ada di Instagram dan cara menggunakannya.
Untuk kalian yang tidak ingin ketinggalan jaman dan ingin menggunakan filter ini maka kamu bisa simak pembahasan di artikel ini sampai selesai.
Tentang Filter IG Blur Aethetic
Seperti yang sudah kami jelaskan di atas bahwa nama asli filter ini bukanlah Filter Blur Aethtetic. Jadi jika kamu mencari efek tersebut dengan kata kunci itu maka kalian tidak akan menemukannya. Memang filter ini bisa memberikan efek blur pada postingan, cerita, rells dan sorotan menjadi lebih kekinian.
Untuk itu supaya kamu dapat menemukan filter ini maka kamu bisa membaca dan jangan melewatkan sedikitpun informasi yang akan kami sampaikan ini. Buat kamu yang penasaran dengan nama filter blur di Instagram maka silahkan kamu lihat di ulasan yang akan kami sampaikan di bawah ini.
Tanpa harus berlama-lama langsung saja kita caritahu bersama nama dari Filter blur yang sedang ramai di perbincangkan di Instagram.
Nama Filter IG Blur Aesthetic Yang Lagi Viral 2022
Sebenarnya filter ini sudah ada sejak lama, kurang lebih pada bulan januari-februari bulan lalu. Pada akhirnya filter ini mendapat respon yang baik dari para pengguna Instagram. Oleh karena itu filter ini menjadi viral dan banyak di cari oleh banyak orang.
Filter IG Blur Aesthetic ini pertama kali di buat oleh seorang pengguna Instagram bernama @valerisuriato dan ia memberi nama efek ini dengan nama filter motion blur.
Karena filter ini saat ini menjadi booming dan viral banyak dari pengguna Instagram berbondong-bondong untuk mencari filter ini dan ingin menggunakannya. Bahkan artis sekalipun juga menggunakan efek aesthetic blur ini.
Tetapi filter IG Blur yang baru baru muncul ini juga tidak kalah menarik dan Aesthetic dari yang di buat oleh @valerisuriato.
Untuk kamu yang sedang mencari dan ingin menggunakan efek Instagram Blur Aesthetic kamu bisa menggunakan efek yang dibuat oleh beberapa orang yang kami sebutkan di bawah ini:
- Filter Motion Blur Karya @valerisuriato
- Filter B L U R karya @sidiktristan
- Efek IG Blur karya @kazoxj
- Filter Black and White Blur karya @hugodealfredo
- Filter Blur karya @vicuagustina
- Soft Blur Effect karya @gustavorocha
- Asa Blur Aesthetic karya @arsamu
- Filter IG Blur Aesthetic Gaussian Blur karya @gezsang
- Filter Instagram Blur Aesthetic Disaposable karya @wafinwr
- Efek Aesthetic Blur karya @_blue_kingdom
Untuk mempermudah kamu mendapatkan efek blur terbaik di IG maka kamu bisa menggunakan link berikut ini:
Filter Instagram Blur Aesthetic
Dari banyaknya filter di atas semua efek blur yang di hasilkan semuanya bagus. Tetapi dengan banyaknya rekomendasi tersebut kamu bisa memilih sesuai dengan selera yang kamu inginkan.
Cara Mendapatkan Filter IG Blur Aesthetic Viral
Cara mendapatkan filter aesthetic ini bisa kamu dapatkan dengan sangat mudah. Kamu hanya masuk di penelusuran efek dan menulis nama filter instagram blur Aesthetic yang sudah kai sebutkan di atas tadi.
Kamu bisa menyimpan filter tersebut untuk digunakan pada lain waktu atau kamu juga bisa langsung mencoba efek tersebut. Tetapi bagi kamu yang masih bingung bagaimana cara mencari dan mendapatkan Efek Instagram Blur Aesthetic ini maka kamu bisa mengikuti langkah-langkah yang sudah kami siapkan di bawah ini.
- Langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah mendownload dan login di menggunakan akun Instagram milik kalian.
- Setelah itu kamu bisa masuk di menu Insta Story atau Cerita Instagram (pojok kiri atas)
- Kemudian kamu bisa menggeser hingga pojokkanan dan mencari filter dengan pilihan telusuri efek.
- Langkah selanjutnya adalah dengan memasukan nama filter instagram blur aesthetic yang sudah kami sebutkan di atas tadi.
- Jika sudah kamu bisa memilih filter motion blur yang kamu inginkan dan kamu sukai.
- Yang terakhir kamu bisa langsung menyimpan efek tersebut atau bisa langsung menggunakan efek blur itu di cerita instagram atau Insta Story yang kamu buat.
Kesimpulan
Sekian yang dapat kami sampaikan kepada kalian tentang Filter IG Blur Aesthetic yang lagi viral ini. Semoga artikel ini bisa membantu kamu untuk menemukan Filter Motion Blur yang dibuat oleh Creator Filter yang ada di Instagram.
Selamat mencoba efek blur di Instagram yang keren dan Aesthetic!